Meski keterwakilan perempuan sudah ada di bangku parlemen, ternyata perjuangan soal aspirasi perempuan masih menghadapi perjalanan panjang. Wakil Ketua Komisi IV DPRD Kota Samarinda, Sri Puji...
Kesetaraan gender di Kota Samarinda menunjukkan kemajuan signifikan, namun belum sepenuhnya merata. Di balik tingginya capaian Indeks Pembangunan Gender (IPG), masih terdapat tantangan dalam pemberdayaan dan...
Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis (PKG) kurang diminati oleh masyarakat. Sekretaris Komisi IV DPRD Kaltim, Muhammad Darlis Pattalongi soroti penguatan sosialisasi dan fasilitas pelayanan agar masyarakat lebih...
Sekretaris Komisi IV DPRD Kalimantan Timur, Muhammad Darlis Pattalongi, mengingatkan seluruh SMA dan SMK di Kaltim agar mematuhi edaran pemerintah pusat terkait pelaksanaan acara perpisahan siswa....
Aksi peringatan Hari Buruh 2025 di depan Kantor Gubernur Provinsi Kalimantan Timur tak sekadar gerakan perayaan. Mereka buka suara soal rentetan risiko dari wartawan hingga buruh...
Menyambut Hari Buruh Internasional 2025, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Provinsi Kaltim, Rozani Erawadi mendorong kesejahteraan pekerja dengan memanfaatkan program Gubernur Kaltim 5 tahun ke...
Musim haji 2025 di depan mata. Persiapan administrasi hingga fasilitas lansia untuk jamaah Kaltim disebut sudah siap memberangkatkan kloter pertama pada 6 Mei 2025 mendatang. Kaltim...
Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I Samarinda, Mursidi, menegaskan bahwa insiden kapal menabrak Jembatan Mahakam I terjadi di luar waktu dan zona yang...
Sudah dua pekan sejak puluhan warga berkumpul di depan Kantor Gubernur Kalimantan Timur memperjuangkan kasus pembunuhan di Muara Kate. Tapi hingga kini, truk-truk batu bara masih...
Anggota Komisi IV DPRD Kalimantan Timur, Muhammad Darlis Pattalongi, mengingatkan perguruan tinggi di Kaltim untuk meningkatkan kualitas layanan dan fasilitas mereka setelah peluncuran Program Gratis Pol....