Dinas PUPR Kaltim gelar sosialisasi SIMATARU yang penting bagi pemerintah dalam penerapan penerapan sistem informasi penataan ruang. Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Kalimantan...
Dinas PUPR Kaltim menggelar pelatihan dan sertifikasi tenaga kerja konstruksi. Hal ini dilakukan untuk mengurangi kesenjangan ketenagakerjaan di sektor konstruksi dan mempersiapkan tenaga kerja konstruksi lokal...
Dalam rangka pembinaan masyarakat jasa konstruksi menuju konstruksi berkualitas, Dinas PUPR PERA Kaltim menggelar pembekalan yang dihadiri narasumber dari Kementerian PUPR RI. Dinas Pekerjaan Umum Penataan...
Dinas PUPR Kaltim melakukan pembaruan aplikasi berbasis website SIMTARU pada Peringatan Hari Tata Ruang Nasional. SIMTARU merupakan aplikasi berbasis website yang menyajikan informasi terkait perencanaan, pemanfaatan...
Dinas PUPR Kaltim menggelar kegiatan pelatihan dan sertifikasi yang bertujuan untuk mempersiapkan tenaga kerja konstruksi yang berkompeten di bidang K3 dan berdaya saing tinggi di Mahakam...
Dinas PUPR Kaltim menargetkan 82 jalan provinsi dalam kondisi mantap pada 2023 ini. Sampai April, beberapa proyek ditengarai sudah berjalan. Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan...
Dinas PUPR Kaltim diminta untuk mengoptimalkan angaran tahun ini. Sebesar Rp3 triliun rupiah, untuk pemerataan pembangunan di Kaltim. Sebanyak kurang lebih Rp3 triliun anggaran untuk Dinas...
Sudah tahu belum, sejak akhir 2021, Pemprov Kaltim sedang menggarap jalan tembus menuju Bandara APT dari Samarinda? Nah, setahun berjalan, bangunan fisiknya baru tergarap 9 persen....
Sudah bertahun-tahun sejak bangunan fisik Bendungan Marangkayu kelar. Hingga kini masih mangkrak alias belum terpakai. Polemik sengketa lahan menjadi penyebabnya. Perlu waktu 15 tahun untuk menyelesaikan...