Mantan Gubernur Kaltim Isran Noor kembali mencuri perhatian publik. Cukup lama tak menampakkan diri, kini secara tiba-tiba memberikan sinyal kembali maju di Pilgub 2024. Pemilihan Umum...
Banyak kesan membekas di benak Hadi Mulyadi. Selama 5 tahun menjadi Wakil Gubernur Kaltim, ia menilai Isran Noor punya karakter yang khas. Pemimpin yang kharismatik. Perhatian...
Gubernur Kaltim Isran Noor melantik 65 pejabat struktural di lingkungan pemprov. Ada pesan pada mereka jika menemukan bawahan yang melanggar aturan. Sumpah janji jabatan pada 65...
Usai melantik Pj Bupati PPU, Makmur Marbun. Gubernur Kaltim Isran Noor memberi sejumlah pesan. Di sela-selanya, ia sempat mengeluarkan jokes ringan, soal rangkap jabatan Makmur. Gubernur...
Kepemimpinan Isran-Hadi akan berakhir pada 1 Oktober 2023 mendatang. Bapedda Kaltim berkomitmen terus melanjutkan program-program yang telah disusun untuk memajukan Benua Etam. Program-program kepemimpinan Isran-Hadi yang...
Gubernur Kaltim telah memberi sinyal ‘Oke’ pada rencana peminjaman eks Bandara Temindung. Sebagai tempat berjualan sementara pedagang Pasar Pagi. Selama pasar legendaris itu dibangun ulang oleh...
Sekian lama tidak menampakan diri ke DPRD Kaltim, Gubernur Kaltim Isran Noor hadir sepaket bersama Wakil Gubernur Kaltim, Hadi Mulyadi. Dalam paparan jelang akhir masa jabatannya,...
Gubernur Kaltim, Isran Noor bertemu dengan Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman di acara Misi Dagang Pemerintah Provinsi Sulsel dengan Pemprov Kaltim berjalan lancar dan penuh candaan...
Pemprov Kaltim anggarkan Rp9 miliar untuk pembangunan masjid di lahan SMAN 10 Samarinda. Soal nama masjidnya, Isran Noor bilang terserah gubernur selanjutnya. Gubernur Kaltim, Isran Noor...
Sebanyak 3+1 nama calon Pj Gubernur Kaltim pengganti Isran Noor marak dibicarakan publik. Dibanding-bandingkan. Padahal sampai saat ini, DPRD Kaltim belum mengusulkan nama-nama itu ke Kemendagri....