Meski punya panorama alam yang jauh lebih cantik, wisatawan Kaltim lebih suka berlibur ke Bali atau Pulau Jawa ketimbang ke Berau yang masih satu provinsi. Menurut...
Menurut legislator Kaltim Syarifatul Sa’diah, Kepulauan Derawan telah menghidupi banyak keluarga di Berau. Serta memberikan kebahagiaan pada siapapun yang datang. Maka penting untuk terus menjaga pasir,...
Anggota DPRD Kaltim Syarifatul Sa’diah begitu senang dengan peningkatan yang dilakukan di Pemandian Air Panas Asin Pemapak Biatan Berau. Agar destinasi wisata yang dibangun dengan anggaran...
Pemandian Air Panas Pemapak, kini jadi daya tarik wisata baru di Kabupaten Berau. Sudah cukup proper dan dilengkapi beragam fasilitas penunjang. PUTRI Kaltim beri penguatan SDM,...
Selain masih memiliki asa menjadi yang terbaik di ajang ADWI 2024, Derawan juga berpotensi menjadi desa wisata terbaik versi PBB alias Best Tourism Village by UN...
Desa Wisata Payung-Payung Berau yang terkenal dengan danau air asin, pantai berair biru, ubur-ubur, dan goa karst-nya. Belum cukup meyakinkan panitia ADWI 2024 untuk memilih mereka...
Pemkab Berau melakukan kunker ke Kabupaten Soppeng beberapa waktu lalu. Kunker ini tidak lain untuk membahas pengembangan potensi wisata dan pengembangan pertanian. Pemerintah Kabupaten Berau melakukan...
Selain Desa Wisata Kang Bejo Balikpapan, Desa Wisata Payung-Payung Berau juga siap mewakili Kaltim untuk ikut ajang ADWI 2024. Persiapan sudah sepenuhnya rampung, pengelola berharap bisa...
Kaltim memliki potensi wisata yang menarik, hal ini membuat Pj Gubernur melakukan kunjungan dibeberapa destinasi wisata di Berau seperti Pulau Sangalaki, Kakaban, dan Maratua. Selain memiliki...
Legislator Kaltim M. Udin mengatakan, pariwisata Berau mesti dibangun dengan pondasi yang kokoh. Yakni dengan melibatkan sebanyak mungkin warga lokal di dalam industri tersebut. Tuhan menciptakan...