KIM Mangun Karya dari Kabupaten Penajam Paser Utara berhasil meraih Juara Utama Bidang Literasi pada KIM Fest 2025 di Tangerang, membawa nama Kalimantan Timur ke tingkat...
Plt Kepala Dispora Kaltim, Muhammad Faisal mengajak cabang olahraga beradaptasi dengan penurunan anggaran daerah dan menyusun langkah strategis yang terukur demi mencapai target tiga besar PON...
Dua Widyaiswara BPSDM Kaltim mengikuti Pelatihan Marketing Sektor Publik Angkatan I yang diselenggarakan LAN RI bersama MarkPlus Inc., guna memperkuat strategi komunikasi dan pemasaran program pemerintah....
Turnamen Mancing Bupati Cup 2025 yang menjadi rangkaian utama FORDESWITA 2025 di Pulau Derawan berhasil menarik ratusan peserta dari berbagai daerah, termasuk tim Hobiku Fishing Kaltim,...
Program Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper) merupakan salah satu agenda penting yang dijalankan bersama oleh DPRD dan Pemerintah Daerah Provinsi Kalimantan Timur. Kegiatan ini menjadi instrumen vital...
Kabupaten Berau resmi menjadi tuan rumah FORDESWITA 2025, sebuah ajang nasional yang mendorong pelestarian olahraga tradisional sekaligus memperkuat sektor ekowisata di Kepulauan Derawan. Kabupaten Berau kembali...
Turnamen Memancing Piala Bupati Berau 2025 sukses digelar di Kepulauan Derawan melalui kolaborasi pemerintah daerah dan komunitas olahraga rekreasi, sekaligus menjadi momentum penting dalam mempromosikan potensi...
Peringatan HKN ke-61 di Kalimantan Timur berlangsung semarak melalui kegiatan Jalan Sehat dan Gowes yang dipusatkan di GOR Kadrie Oening, Samarinda, sebagai ajang meningkatkan kesadaran masyarakat...
KORMI Kalimantan Timur menggelar aksi bersih-bersih pantai di Pulau Derawan sebagai bentuk kepedulian lingkungan sekaligus pembuka rangkaian Fordeswita 2025. Pengurus dan pegiat Komite Olahraga Rekreasi Masyarakat...
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur menegaskan komitmennya memperkuat pembinaan dan regenerasi atlet tenis melalui penyelenggaraan ASA Cup 2025 yang resmi dibuka di Samarinda. Wakil Gubernur Kalimantan Timur,...