Di momentum hari Kartini 21 April 2022, sepuluh perempuan yang berjasa dan berprestasi dari berbagai bidang di Provinsi Kaltim penerima penghargaan dari Organisasi Aksi Solidaritas Era...
Permasalahan sosial diutarakan Gubernur Kalimantan Timur Isran Noor seakan tak ada ujungnya. Kian hari bertambah dan memerlukan konsistensi untuk mengatasinya. “Persoalan terkait dengan sosial memang tidak...
Kerja keras Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten dan Kota membuahkan hasil, sehingga menempatkan Provinsi Kalimantan Timur di level 4 atau level terbaik berdasarkan hasil...
Gerai sebuah ritel modern Alfamart di Jalan Ahmad Yani Km 14 Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan ambruk, Senin sore menyebabkan sejumlah korban tertimbun di reruntuhan. Pencarian...
Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) mempersiapkan 3.300 Paket sembako. Paket tersebut akan didistribusikan kepada masyarakat yang kurang mampu melalui Unit Pengumpul Zakat...
Kelangkaan dan naiknya harga Bahan Bakar Minyak (BBM) ternyata juga dirasakan dampaknya oleh para nelayan Kaltim, yakni penjualan hasil tangkapan maupun budidaya menurun. Kondisi ini akibat...
Satu keluarga dilaporkan meninggal dunia menjadi korban kebakaran yang diakibatkan dari sebuah mobil menabrak ruko yang menjual bensin eceran, di Jalan AW Syahranie, Kota Samarinda, Minggu...
PT Angkasa Pura/AP I memprediksikan bakal melayani hingga 2,3 juta penumpang atau meningkat hingga 452 persen selama periode Angkutan Lebaran 25 April – 10 Mei 2022,...
Sejumlah Selebgram belakangan ini tampak berbondong-bondong merambah bisnis kuliner. Tidak sedikit dari mereka yang menawarkan menjual usaha kuliner kecil-kecilan maupun berskala besar. Bahkan, beberapa di antara...
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (Kemenkes RI) menilai tuduhan bahwa aplikasi PeduliLindungi itu tidak berguna dan juga melanggar hak asasi manusia (HAM) adalah sesuatu yang tak mendasar....