SEPUTAR KALTIM
Sekda Sri Ajak ASN Netral Jelang Pelaksanaan Pilkada 2024

Pilkada 2024 sudah didepan mata. untuk itu, Sekda Kaltim, Sri Wahyuni mengajak para ASN untuk menjaga netralitas dan profesionalismenya.
Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur Sri Wahyuni menghadiri Rapat Koordinasi Nasional Kepala Daerah, Menjaga Netralitas ASN pada Pemilihan Serentak Tahun 2024.
Rapat Koordinasi ini berlangsung di Ecovention Ancol Jakarta, Selasa 17 September 2024.
Sekda Sri setelah kegiatan mengataka bahwa netralitas bukanlah sesuatu hal yang baru bagi Aparatur Sipil Negara (ASN).
“Kemarin kita sudah mengikuti Pemilu dan nanti akan dilaksanakan Pilkada. Tidak ada yang berubah, ketentuannya ASN itu agar menjaga netralitas dan profesionalismenya,” jelasnya.
Menurutnya, ASN harus dan tetap menjalankan tugas secara profesional, serta tidak berpihak seperti, ASN tidak melakukan hal-hal yang sudah ditentukan sebagai pelanggaran netralitas para abdi negara.
“Kita sebagai ASN netral dan profesional itu tidak memberikan dukungan secara langsung. Tetapi ASN tetap punya pilihan karena punya hak untuk memilih, ” ungkapnya. (rw)
-
PARIWARA4 hari agoFazzio Youth Festival Samarinda 2025: Panggung Kreativitas dan Sportivitas Gen Z Kaltim
-
SEPUTAR KALTIM4 hari agoKemenag Kaltim Tegaskan Tak Terlibat dalam Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Asrama Haji Balikpapan
-
EKONOMI DAN PARIWISATA4 hari agoEkonomi Kaltim Melesat, Transaksi Digital Tumbuh hingga 300 Persen
-
BERITA4 hari agoSri Wahyuni: Capaian Dua Tahun LPTQ Kaltim Lampaui Prestasi 25 Tahun
-
SEPUTAR KALTIM4 hari agoThe Spirit of Borneo 2025: Wadah Kolaborasi UMKM dan Seniman Lokal Kaltim
-
SEPUTAR KALTIM4 hari agoKaltim Terima Penghargaan BSSN, Bukti Komitmen Jaga Keamanan Siber Daerah
-
EKONOMI DAN PARIWISATA1 hari agoHarga TBS Sawit Kaltim Turun, Dipicu Anjloknya Harga CPO dan Kernel
-
SEPUTAR KALTIM2 hari agoPramuka Kaltim Gaet Generasi Muda Lewat Turnamen E-Sport

