Akibat pemangkasan anggaran yang menjadi kebijakan Pemerintah Pusat, APBD Pemkot Samarinda akan ikut mengalami efisiensi. Wali Kota Samarinda Andi Harun akan menggunakan strategi pembiayaan secara bertahap....
Wali Kota Samarinda Andi Harun optimis pembelian LPG bersubsidi di Samarinda akan segera terkendali. Termasuk dari segi harga eceran tertinggi (HET). Pembelian gas melon menggunakan kartu...
Ketua DPD PUTRI Kaltim Dian Rosita memberi apresiasi kepada Wali Kota Samarinda Andi Harun atas perizinan trial opening Samarinda Theme Park. Namun menurutnya, sektor perizinan masih...
Pengembang melakukan pemangkasan bukit di Perumahan Keledang Mas Samarinda. Namun masih belum optimal. Pergerakan tanah masih berlanjut, dan rumah warga yang terkena longsor menjadi bertambah. Sejak...
Selama ini, mekanisme bagi hasil parkir tepi jalan di Samarinda menggunakan skema 70:30 untuk jukir dan pemkot. Wali Kota Samarinda Andi Harun menilai itu tidak adil....
Pasar Pagi Samarinda versi upgrade yang tengah dalam proses pembangunan itu, sudah hampir jadi. Namun Pasar Pagi, baru bisa ditempati pedagang pada Mei 2025. Rencana pembangunan...
Kawasan Damanhuri Samarinda masih rawan banjir. Sebagai upaya pengendalian, pemkot akan mengajukan pembangunan kolam retensi ke Pemprov Kaltim. Dalam beberapa tahun terakhir, sejumlah titik di kawasan...
Untuk memastikan program pengendalian banjir berjalan, wali kota meninjau langsung proyek drainase di sepanjang Jalan Pasundan dan KS Tubun. Ada beberapa hal yang ia soroti Sore...
Awal Februari mendatang Pemkot Samarinda akan ikut berpartisipasi di agenda CRIC di Kochi, India. Sebagai bentuk komitmen hadapi perubahan iklim yang jadi isu dunia. Climate Resilient...
Pembangunan sekolah terpadu bertaraf Internasional di Samarinda sudah hampir siap. Rencananya, pertengahan tahun ini sudah membuka pendaftaran siswa baru. Targetnya, sekolah serupa dibangun di setiap kecamatan....