BMKG mengingatkan bahwa Kalimantan Timur akan menghadapi musim hujan berkepanjangan hingga pertengahan Juni 2026, sehingga masyarakat dan instansi terkait diminta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana hidrometeorologi....
Di tengah derasnya arus transformasi digital yang menuntut ketangkasan para pemimpin daerah, ADLGA 2025 kembali menjadi panggung tempat lahirnya para “provokator” perubahan. Dari Surabaya, 15 Sekretaris...
Tiga daerah di Kalimantan Timur berhasil mencatatkan penurunan stunting di bawah angka provinsi. Wakil Gubernur Seno Aji mengapresiasi capaian tersebut sekaligus meminta percepatan intervensi di daerah...
Prevalensi stunting di Kalimantan Timur masih berada di atas angka nasional. Pemerintah Provinsi Kaltim menegaskan perlunya percepatan, pemetaan wilayah prioritas, dan koordinasi lintas sektor untuk mengejar...
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur mulai mematangkan persiapan peringatan HUT ke-54 KORPRI Tahun 2025 melalui rapat perdana yang digelar untuk memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan tertata, inklusif,...
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur terus mendorong pengembangan produk peternakan lokal melalui peningkatan kapasitas pelaku usaha agar mampu menembus pasar regional dan nasional. Dinas Peternakan dan Kesehatan...
DPRD Kalimantan Timur kembali menggelar Rapat Paripurna dengan agenda strategis, termasuk pembahasan dua Ranperda yang dinilai penting bagi penguatan BUMD dan peningkatan PAD. DPRD Provinsi Kalimantan...
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur memastikan seluruh aspek teknis dan substansi siap sebelum pelaksanaan Rakor Percepatan Penurunan Stunting, sebagai bentuk komitmen memperkuat kolaborasi lintas sektor dalam menurunkan...
Ratusan pelajar dari tujuh daerah di Kalimantan Timur memenuhi Aula Pusdiklat Dispora Lama untuk mengikuti Kejuaraan Tenis Meja Tingkat Pelajar 2025. Event ini menjadi langkah strategis...
Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur kembali menunjukkan komitmen kuat dalam mempersiapkan generasi muda unggul menyambut hadirnya Ibu Kota Nusantara. Melalui Program Gratispol Pendidikan, Gubernur Kaltim Rudy Mas’ud...