Capaian kinerja Pemprov Kaltim mengalami kenaikan dan berada di posisi 6 secara nasional. Tapi, Pj Gubernur Kaltim tidak begitu bahagia. Menurutnya yang terpenting adalah kejujuran masing-masing...
Provinsi Kaltim berhasil mencapai realisasi investasi tahun 2023 yang melampaui target. Yang awalnya, target yang diharapkan sebesar Rp64,5 triliun bisa mencapai Rp71,89 triliun. Kaltim menorehkan prestasi...