Politisi Perempuan Yovania menaruh perhatian yang besar kepada banyaknya penyalahgunaan narkotika dan minuman keras di Kubar dan Mahulu. Menurutnya, perlu sosialisasi yang masif untuk tindakan pencegahan,...
Setelah aturan peredaran minuman beralkohol (minol) diperbaharui, kini penjualannya semakin diperketat. Tempat tertentu yang biasa menjual minol, wajib mengantongi izin lain. Tak cukup jika hanya memiliki...
Wali Kota Samarinda Andi Harun memimpin pemusnahan ribuan botol minuman keras, di Lapangan Parkir Balaikota, Kamis (27/10/2022) pagi tadi. Totalnya mencapai 2.113 botol minuman keras berbagai...
Perempuan berinisial RF (32), warga Kelurahan Gunung Panjang Kecamatan Tanjung Redeb, Berau, diciduk polisi. Lantaran kedapatan menjual minuman keras (miras) tanpa izin alias ilegal di kiosnya,...
Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Sat Reskrim Polres Penajam Paser Utara (PPU) mengamankan remaja pelaku tindak pidana persetubuhan anak di bawah umur di rumah kos...
Kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) dan minuman keras (miras) di Paser berhasil diungkap oleh jajaran Polres Kabupaten Paser selama masa operasi ketupan Mahakam 2022. Hal tersebut...
Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda memusnahkan 1.115 botol minuman keras (miras) di Halaman Parkir Balai Kota Samarinda, Selasa (8/6/2021) pagi. Sejumlah barang bukti miras dari berbagai merk...