Sejumlah Ormas melakukan unjuk rasa ke DPRD Balikpapan, Rabu 22 Januari 2025. Mereka menyampaikan penolakannya atas keberadaaan Ormas GRIB Jaya di Kaltim. Ketiga Organisasi Masyarakat (Ormas)...
Menurut Duta Wisata Kaltim 2023, Nadya Pradita, anak muda di Kaltim memiliki peluang besar untuk mengembangkan bisnis di sektor ekraf. Berikut cerita sukses Nadya dan kiat-kiatnya....
Jadwal penyelenggaraan event olahraga Maratua Run 2025 mundur menjadi di bulan Februari. Nantinya, tak hanya ada event lari saja, namun juga ada festival kuliner dan panggung...
Yamaha Aerox ALPHA resmi mengaspal di Kaltim-tara. Melalui peluncuran yang dilakukan di Samarinda. Pecinta motor skutik sporty, wajib kepoin motor andalan baru dari Yamaha ini. Karena...
Samarinda hari ini merayakan hari jadinya yang ke-357 tahun. Usia yang matang dengan sebuah harapan di masa depan. Menuju kota pusat peradaban. Tanggal 21 Januari 2024,...
BPS menemukan bahwa angka ketimpangan penguaran di Kaltim menurun. Hal itu terjadi di wilayah perkotaan dan pedesaan. Bukti bahwa kesenjangan antara si kaya dan si miskin...
Buat warga ibu kota Kaltim, kamu bisa menjajal jalan-jalan ke destinasi wisata baru, Samarinda Theme Park yang kental akan nuansa jepang. Kamu bisa merasakan pengalaman wisata...
Sistem parkir tepi jalan di Samarinda didapati masih carut marut. Utamanya sistem bagi hasil yang tidak seimbang antara jukir dan pemkot. Begini solusi dari Pengamat Ekonomi...
Destinasi wisata Rumah Ulin Arya mempersembahkan Arya Symphony perdananya di tahun 2025. Menghadirkan komunitas musik klasik baru di Samarinda. Nusantara String Ensemble mengawali debutnya di sini....
Pengembang melakukan pemangkasan bukit di Perumahan Keledang Mas Samarinda. Namun masih belum optimal. Pergerakan tanah masih berlanjut, dan rumah warga yang terkena longsor menjadi bertambah. Sejak...