“Saya yang belum menikah saja, tidak cukup. Apalagi yang (sudah) menikah ?” Agus Muhammad Iqro, guru ASN di Samarinda. Berkata demikian. Sebegitu belum sejahteranyakah tenaga pendidik...
Polemik tunjangan guru Samarinda belum mereda. Wali Kota Samarinda Andi Harun teguh pada peraturan yang dia anggap lebih kuat. Sementara akademisi UNS Surakarta dan Universitas Mulawarman...
DPRD Kaltim mempertanyakan sikap Gubernur Isran. Karena belum juga meneken pergub tentang pertambangan bahan galian C. Padahal regulasi dasarnya; Perpres No. 55 tahun 2022 sudah berlaku...
Kamu lagi di Balikpapan dan bingung mau bepergian ke mana, selain mal? Saking bingungnya, sampai mager dan enggak ke mana-mana pada akhirnya? Hati-hati nyesel. Coba deh...
Kabar mengejutkan datang dari Samarinda. Dua pemain masa depan Borneo FC, Rabbani Tasnim dan Daffa Fasya. Meninggalkan tim saat kompetisi masih libur. Waduh! Tenang … tenang...
Kabar gembira bagi para pekerja ojek online (ojol) dan sopir angkutan kota (angkot) Kaltim. Pasalnya Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim bakal membebaskan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) bagi...
Ketua Harian Pengurus Besar (PB) Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Gamalis merespons keinginan Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan. Yaitu usulan Pemkot Balikpapan untuk penundaan Porprov VII Kaltim di...
Hingga 6 Oktober, PT LIB belum memberi kepastian kapan liga kembali bergulir. Serta susunan jadwalnya yang seperti apa. Sambil menunggu, Borneo FC pun meliburkan tim. Setelah...
Wali Kota Samarinda Andi Harun menjawab permintaan audiensi YLBHI-LBH Samarinda dan pedagang kaki lima (PKL) Tepian Sungai Mahakam. Dia menerima tawaran audiensi apabila memang diinginkan. Hal...
Polemik penghentian aktivitas pedagang kaki lima (PKL) di Tepian Sungai Mahakam oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda berlanjut. Bukan hanya PKL yang tergabung dalam Ikatan Pedagang Tepian...