Pelatih Borneo FC Pieter Huistra mengaku tak sabar ingin kembali bermain di Stadion Segiri. Ia merasa Stadion Batakan tidak seperti rumah sendiri, apalagi dengan kualitas lapangannya...
Pelatih Borneo FC Pieter Huistra mengaku kecewa atas kekalahan timnya dari PSM dengan skor 1-0. Ia merasa Kei Hirose cs bermain lebih baik, tapi kurang efektif....
Setelah kalah dari Persib pekan lalu, Borneo FC Samarinda kembali menelan hasil serupa dengan skor yang sama saat bertamu ke markas PSM. Tren minor ini membuat...
Borneo FC akan memulai laga melawan PSM dengan skuat yang berbeda dari biasanya. Christophe Nduwarugira yang merupakan pemain tak tersentuh, berada di bangku cadangan. Pesut Etam...
Untuk pertama kalinya musim ini, gawang Borneo FC tak dikawal Nadeo Argawinata pada laga kontra PSM. Selagi kiper utama absen karena pemulihan cedera, sang pengganti Angga...
Pelatih Borneo FC Pieter Huistra merasa timnya tidak bermain pada level yang seharusnya saat bersua PSM. Sekaligus menyukuri hasil imbang 1-1, mengingat banyak pemain inti yang...
Borneo FC yang tak memainkan 6 pemain pentingnya, sempat mengejutkan dengan unggul 1-0 atas tuan rumah PSM. Namun di babak kedua, mereka kehilangan kendali sehingga harus...
Duel antara PSM dan Borneo FC selalu menarik perhatian, karena keduanya adalah tim luar Pulau Jawa yang konsisten di era Liga 1. Terdapat 9 fakta unik...
Borneo FC dipastikan tak bisa diperkuat oleh duo palang pintu andalannya, Silverio dan Lelis ketika bertamu ke markas PSM. Karenanya, Pieter Huistra menyiapkan beberapa alternatif. Seperti...
Gelandang asing Borneo FC, Kei Hirose bersyukur laga kontra PSM pekan ini akan berlangsung di Stadion Batakan. Misi meraih 2 kemenangan dalam 1 musim pun lebih...