Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur merespons keluhan masyarakat Kota Balikpapan terkait kelangkaan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertamax dan Pertamax Turbo...
Puluhan perwakilan Lembaga adat desa menandatangani petisi yang meminta pemerintah melakukan pembinaan. Terdapat tiga hal penting pada petisi ini untuk ditindaklanjuti. Puluhan perwakilan lembaga adat desa...
Sebanyak 42 orang dikukuhkan sebagai gugus tugas daerah HAM. Anggotanya terdiri dari pemerintah daerah Kaltim, instansi terkait, dan pejabat Kementerian Hukum dan HAM. Pj Gubernur Kaltim...
Menanam buah dan sayur di greenhouse enggak harus menggunakan peralatan mahal, hanya perlu model sederhana dan peralatan murah sudah bisa menghasilkan produk berkualitas dan tahan terhadap...
Biasanya peringatan Hari Buruh identik dengan aksi unjuk rasa alias demonstrasi. Namun pekerja di Paser memilih caranya sendiri. Mereka justru menggelar aksi tanam pohon serta diskusi...
Bank Indonesia (BI) Kaltim secara konsisten menyalurkan anggaran CSR dalam bentuk beasiswa pendidikan sejak tahun 2011. Pada 2024 ini, BI menggelontorkan Rp3,6 miliar untuk membiayai 300...
Andi Harun adalah sosok paling populer untuk menjadi calon wali kota Samarinda periode mendatang. Namun hingga kini, ia belum membuat pergerakan politik yang konkret. Justru rekan...
Menaker Ida Fauziyah mendukung upaya buruh menolak PHK secara sepihak. Hal ini diserukan para pekerja dan buruh dalam peringatan Hari Buruh Internasional, hari ini, Rabu 1...
Di momentum hari buruh, Pemerintah secara resmi membuka pendaftaran program Kartu Prakerja. Kali ini untuk gelombang ke 67, yang akan dimulai pada hari Jumat 3 Mei...
Turnamen bulu tangkis bertajuk Wali Kota Balikpapan Open 2024 menarik minat ratusan atlet dari berbagai daerah. Tak hanya jagoan Kaltim, atlet dari provinsi lain di Kalimantan,...
Setelah menjadi pelamar pertama PKB, bacagub Kaltim Mahyudin kembali menjadi orang pertama yang mengembalikan formulir pendaftaran cagub PDIP. Persyaratan administrasi dinyatakan lengkap, tinggal menunggu keputusan akhir...
Menyusul Kota Balikpapan, kini ajang pemilihan Duta Wisata dan Putri Pariwisata Paser sudah dibuka untuk mencari sosok baru yang akan merepresentasikan dan mempromosikan wisata daerah tersebut....
Reguler Series Liga 1 2023-2024 telah berakhir. Ada yang untuk sementara tersenyum bangga karena lolos ke Championship Series, ada yang kecewa karena terdegradasi, dan ada yang...
Timnas Indonesia U-23 bakal memperebutkan posisi 3 melawan Irak U-23 Kamis 2 Mei 2024 besok malam. Pertandingan ini menjadi penting, karena memperebutkan tiket otomatis ke Olimpiade...